Gambar Restorasi Honda Life Klasik 1972

Gambar restorasi Honda life klasik antik tahun 1972 ini sengaja kami sajikan untuk mengingatkan kembali beberapa waktu lalu seperti yang pernah kami muat disini yaitu bentuk awal honda life tahun 1973 yang masih dalam keadaan nongkrong dibiarkan begitu saja sehingga banyak karat...